PENGUJIAN IDE BISNIS DAN PROTOTIPE PRUDUK KEWIRAUSAHAAN MAHASISWA STIE AUB SURAKARTA
Dalam rangka memperingati Hari Kompetensi Nasional (HKN) Indonesia yang jatuh pada tanggal 16 Nopember 2019, STIE AUB Surakarta menyelenggarakan kegiatan bertema; “Entrepreneur Competition 2019” dengan kegiatan Pengujian Ide Bisnis dan Prototipe Pruduk Kewirausahaan Mahasiswa STIE AUB Surakarta.
Kegiatan ini adalah bentuk “luaran hasil belajar” dari pembelajaran Matakuliah Kewirausahaan di STIE AUB Surakarta. Sehingga kegiatan ini mewujudkan bahwa proses pembelajaran klasikal di kelas, harus mampu mewujudkan bentuk produk dari kegiatan belajar teori di kelas. Inilah kekhasan yang dibangus di STIE AUB Surakarta, yaitu mahasiswa harus mampu ujuk kerja, yaitu menghasilkan suatu produk